DDS dan Patroli di Wilayah Binaan, Bhabinkamtibmas Aipda Amiruddin Laksanakan Cooling System

    DDS dan Patroli di Wilayah Binaan, Bhabinkamtibmas Aipda Amiruddin Laksanakan Cooling System
    DDS dan Patroli di Wilayah Binaan, Bhabinkamtibmas Aipda Amiruddin Laksanakan Cooling System

    PANGKEP - Dalam upaya memastikan wilayah binaan tetap aman dan kondusif dalam masa tahapan kampanye calon Bupati dan Wakil Bupati tahun 2024, Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan Cooling System, DDS dan Patroli di wilayah Binaan di Desa Mattiro Walie pulau samatellu lompo.

    Dalam kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas menghimbau dan mengajak warga agar tetap menjaga situasi Kamtibmas tetap aman dan kondusif dengan tidak terprovokasi oleh isu hoax, tidak menjelekkan calon lainnya, saling menghargai perbedaan pilihan dan tidak menyebar berita hoax / isu provokasi.

    Selain itu Bhabinkamtibmas juga menghimbau warga agar waspada dan mengantisipasi terjadinya peristiwa kebakaran mengingat saat ini berlangsung musim kemarau dan menghimbau warga agar waspada terhadap adanya aksi pencurian. 

    Dengan adanya kegiatan sambang DDS ini, diharapkan hubungan antara Bhabinkamtibmas dan masyarakat semakin erat dan saling mendukung dalam menjaga keamanan dan ketertiban. Bhabinkamtibmas juga berharap agar masyarakat dapat terus berpartisipasi aktif dalam menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi semua.

    Ditempat terpisah Kapolsek Liukang Tupabbiring IPTU HARISUDDIN menyatakan bahwa dengan adanya kegiatan cooling system yang aktif dilakukan oleh Bhabinkamtibmas diharapkan dapat mempertahankan keamanan dan ketertiban masyarakat diwilayah binaannya, dimana giat cooling system bertujuan untuk mendinginkan situasi politik yang berkembang di masyarakat sehingga pelaksanaan pemilihan kepala daerah 2024 dapat berjalan aman damai dan sejuk. ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Gelar Tatap Muka di Mandalle, Calon Bupati...

    Artikel Berikutnya

    STKIP Pangkep Gelar Workshop Hadirkan Direktur...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Aiptu Heri dan Anaknya yang Terbaring Sakit
    MYL-ARA: Bersama  Bangun Pangkep, Berlandaskan Kepedulian dan Kesejahteraan Rakyat
    Tebar Kebaikan,  Calon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu DR Muhammad Yusran: Kekuatan Empati  Bangun Masyarakat
    Panen Perdana Padi IP300 di Pangkep, Kadis Pertanian Andi Sadda: Inovasi Pertanian Tingkatkan Produktivitas Lahan
    Program Pro-Rakyat, Mantan Bupati Pangkep Dua Priode  Syamsuddin Hamid Dukung Pasangan MYL-ARA
    Pengukuhan Bunda Literasi, Kadis Perpustakaan dan Kearsipan Pangkep Muhiddin: Bangun Masyarakat Literat dan Berdaya Saing
    Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad Saw, Bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau:  Nabi Muhammad Saw Merupakan Panutan bagi Umat Islam
    MYL-ARA: Bersama  Bangun Pangkep, Berlandaskan Kepedulian dan Kesejahteraan Rakyat
    Calon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu DR H Muhammad Yusran Gelar Kampanye Terbuka Mulai di Kampungnya Desa Batara
    Tebar Kebaikan,  Calon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu DR Muhammad Yusran: Kekuatan Empati  Bangun Masyarakat
    Masuki Kampanye Hari ke- 5, Calon Wakil Bupati Pangkep Nomor Urut 1 Abdul Rahman Assagaf Sapa Warga Mandalle
    HUT Kabupaten Pangkep ke-64, Bupati Muhammad Yusran Lalogau Ajak Masyarakat Teruskan Perjuangan Bergerak Bersama Tingkatkan Kualitas Hidup dan Kesejahteraan.
    Wujudkan Pangkep Sehat, Babinsa Koramil 1421-04/Labakkang Laksanakan Pendampingan Posyandu. 
    Peringatan HUT Proklamasi RI ke 78 Tingkat Kecamatan Bungoro, Kepala Desa Tabo - Tabo : Desa Tabo Tabo Jadi Tuan Rumah
    Ketua NU Cabang Pangkep Beri Apresiasi Kepemimpinan Jokowi Presiden RI Selama Dua Periode
    Antisipasi Penyakit, Tiga Pilar Desa Bulu Tellue Gelar Vaksin Rabies Terhadap Ternak Sapi

    Ikuti Kami